RESEP KUE BOLU SEDERHANA TANPA OVEN, TANPA LOYANG, TANPA
EMULSIFIER (SP), DAN TANPA MIXER
Hi retrolover come back with me. How do you do guys?
Ini kali pertama saya membuat tautan tentang masakan. Saya akan
share resep kue bolu sederhana tanpa Oven, Tanpa Loyang, Tanpa emulsifier (SP),
dan tanpa Mixer. What? Tanpa oven? Loyang? Emulsifier? Mixer? Mana bisa bikin
kue bolu?
Untuk saya, bisa. Mau bukti? Let’s see.
Ada beberapa cake(kue bolu) yang saya praktekan dirumah,
dengan cara Dikukus. Ini beberapa resepnya:
1.
Carrot cake
Pertama-tama siapkan alatnya yaitu:
-
Sendok
-
Garfu
-
Mangkuk
-
Parutan
-
Tuperware atau box plastic untuk bekal makanan
-
Panci atau magic com atau steamer untuk mengukus,
panaskan terlebih dahulu.
Bahan:
a.
80 gr margarin, lelehkan (boleh merk apa saja)
b.
100 gr gula pasir
c.
2 butir telur ayam
d.
75 gr terigu(yang diayak terlebih dahulu)
e.
25 gr wortel parut
f.
¼ sdt baking powder
g.
Minyak kelapa untuk mengolesi box bekal atau
tuperware
Now let’s make some cake.
Cooking direction:
·
Kocok margarin cair dan gula pasir di mangkuk
dengan garpu.
·
Masukan telur satu persatu dan aduk kembali.
·
Masukan tepung terigu, wortel dan baking powder.
Aduk dengan sendok dengan arah keatas kebawah.
·
Tuang ke dalam box bekal atau tuperware yang telah
diolesi minyak kelapa dan terigu.
·
Kukus selama 25 menit.
2.
Apple cake
Pertama-tama siapkan alatnya yaitu:
-
Sendok
-
Garfu
-
Mangkuk
-
Parutan
-
Tuperware atau box plastic untuk bekal makanan
-
Panci atau magic com atau steamer untuk mengukus,
panaskan terlebih dahulu.
Bahan:
h.
80 gr margarin, lelehkan (boleh merk apa saja)
i.
100 gr gula pasir
j.
2 butir telur ayam
k.
75 gr terigu(yang diayak terlebih dahulu)
l.
25 gr wortel parut
m.
1 buah apel malang, parut bersama kulitnya
n.
¼ sdt baking powder
o.
Minyak kelapa untuk mengolesi box bekal atau
tuperware
p.
Susu kental manis cokelat sachet 1 bungkus
Now let’s make another cake.
Cooking direction:
·
Kocok margarin cair dan gula pasir di mangkuk
dengan garpu.
·
Masukan telur satu persatu dan aduk kembali.
·
Masukan tepung terigu, wortel,apel dan baking
powder serta susu kental manis coklat. Aduk dengan sendok dengan arah keatas
kebawah.
seperti gambar dibawah ini:
·
Tuang ke dalam box bekal atau tuperware yang telah
diolesi minyak kelapa dan terigu.
Kukus selama 25 menit.
ini merupakan tekstur dari cake nya:
3.
Oatcake(ongoing)
Oatcake ini masih ongoing karena belum saya
posting picsnya.
Pertama-tama siapkan alatnya yaitu:
-
Sendok
-
Garfu
-
Mangkuk
-
Parutan
-
Tuperware atau box plastic untuk bekal makanan
-
Panci atau magic com atau steamer untuk mengukus,
panaskan terlebih dahulu.
Bahan:
q.
80 gr margarin, lelehkan (boleh merk apa saja)
r.
100 gr gula pasir
s.
2 butir telur ayam
t.
75 gr terigu(yang diayak terlebih dahulu)
u.
30 gr oatmeal (saya menggunakan merk quacker
oat)
v.
¼ sdt baking powder
w.
Minyak kelapa untuk mengolesi box bekal atau
tuperware
Now let’s make oat cake.
Cooking direction:
·
Kocok margarin cair dan gula pasir di mangkuk
dengan garpu.
·
Masukan telur satu persatu dan aduk kembali.
·
Masukan tepung terigu,oat dan baking powder. Aduk
dengan sendok dengan arah keatas kebawah.
·
Tuang ke dalam box bekal atau tuperware yang telah
diolesi minyak kelapa dan terigu.
Kukus selama 25 menit.
Selesai…. Sekian retrolover, ganbate! Saya membuat 3 cake di
atas karena percobaan pertama tidak selalu bagus tapi tidak selalu buruk.
Tips: saya membuat porsi sedikit karena cake kukus tersebut
tidak akan bertahan lama, maksimal 1 hari untuk dikonsumsi harus dihabiskan. Karena
akan agak bantat dan keras. Ini menunjukkan tekstur telah berubah karena saya
tidak menggunakan bahan pengawet atau lainnya. Dan sebaiknya jangan menaruhnya
didalam kulkas. Sayonara J
praktis amat yah mbak. Aku jg br kemarin bikin bolu kukus kayak mbak. Tapi bahan2nya agak banyakkan dikit dr mbak dan gak pake margarin cair. 4 butir telor ayam, 1/4 kg gula pasir, 1/4 kg terigu, 1/4 sdt baking powder, santan kara yg kecil 2 bngks. margarinnya buat ngolesin loyang. Hasilnya empuk banget loh mbak. Lama'an bikinnya ketimbang makannya, hehehe....
ReplyDeletewah mama keren bgt tuh resepnya patut dicoba, ada resep lain ga? bisa di share nih
Deletesiang sist,
ReplyDeletemau tanya dong, kalo wortelnya diganti tepung terigu aja, kira-kira takaran terigunya jadi berapa banyak ya?
makasih sebelumnya :)
100 gr aja sist,,, jadi bukan carrot cake dong ") wortel bisa diganti dengan yg lain kok, misal cokelat, kacang hijau, otameal dll. :) sama - sama sista. sist punya resep jg ga? bisa di share
Delete